
Allah SWT telah menurunkan kitab yang berfungsi sebagai pedoman dan petunjuk hidup manusia dalam berhubungan dengan Allah SWT, dirinya sendiri, dengan sesama manusia, dan saat berhubungan dengan lingkungan. Berikut beberapa hal yang perlu kita pahami dalam meyakini kitab Allah SWT:A. DALIL PERINTAH BERIMAN KEPADA KITAB ALLAH SWTIman kepada kitab...